Visi :
MEWUJUDKAN PERPUSTAKAAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR DAN INFORMASI YANG UNGGUL, MANDIRI, BERKARAKTER DAN MEMILIKI NILAI KEJUANGAN
Misi :
- Menjadikan Perpustakaan berdasarkan asas pembelajaran sepanjang hayat.
- Menjadi Perpustakaan sebagai wahana pendidikan, penelitian, pelestarian informasi, serta meningkatkan kecerdasan dan keberdayaan bangsa.
- Menjadi Perpustakaan sebagai salah satu sarana untuk mewujudkan pendidikan yang unggul, berkarakter, mandiri, dan memiliki nilai kejuangan.
- Menerapkan sistem dan tata cara layanan Perpustakaan berdasarkan standar nasional pendidikan.
- Meningkatkan kuantitas dan kualitas koleksi perpustakaan secara berkesinambungan.
- Mewujudkan layanan terpadu melalui kerja sama antar perpustakaan.
Tujuan :
- Perpustakaan bertujuan memberikan layanan prima kepada pemustaka dalam meningkatkan minat, kegemaran membaca, memperluas wawasan dan pengetahuan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa.
- Perpustakaan sebagai sumber informasi untuk mendukung TRI Darma Perguruan Tinggi.
- Mengembangkan perpustakaan yang bertujuan sebagai upaya mendukung sistim pendidikan nasional.
- Menggalakkan promosi dengan memanfaatkan perpustakaan sebagai wahana belajar ilmu pengetahuan.
PERPUSTAKAAN SEBAGAI WAHANA BELAJAR DAN SUMBER INFORMASI
- Perpustakaan bertujuan memberikan layanan prima kepada pemustaka dalam meningkatkan minat, kegemaran membaca, memperluas wawasan dan pengetahuan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa.
- Perpustakaan sebagai wahana pendidikan, penelitian, pelestarian, informasi, serta meningkatkan kecerdasan dan keberdayaan bangsa.
- Perpustakaan menjadi salah satu sarana untuk mewujudkan pendidikan yang unggul, berkarakter, mandiri, dan memiliki nilai kejuangan.
- Meningkatkan kuantitas dan kualitas koleksi perpustakaan secara berkesinambungan.
- Perpustakaan sebagai tempat untuk menyimpan hasil karya manusia.
- Perpustakaan sebagai sumber informasi untuk mendukung TRI Darma Perguruan Tinggi.
- Mewujudkan layanan terpadu melalui kerja sama antar perpustakaan:
- Forum Komunikasi Perpustakaan Perguruan Tinggi (FKPPTI).
- Kerja Sama Perpustakaan Peguruan Tinggi (JASA PUSPERTI) se – Jawa Tengah.
- Kerja sama dengan Perpustakaan antar Perguruan Tinggi dan perpustakaan lain.